Babinsa 1004-03/Pamukan Selatan Bantu Evakuasi Korban Tersengat Listrik

    Babinsa 1004-03/Pamukan Selatan Bantu Evakuasi Korban Tersengat Listrik
    Babinsa 1004-03/Pamukan Selatan Bantu Evakuasi Korban Tersengat Listrik

    KOTABARU - Di desa Sukadana kec,  pamukan selatan telah terjadi musibah kecelakaan tersengat listrik mengakibatkan 3 org warga sukadana meninggal dunia. Rabu  (04/07/2022)

    Selaku Babinsa Koramil 1004-03/Pamukan Selatan Serda Wahyudi bersama Bhabinkantibmas ikut membantu mengevakusi ketiga orang warga tersengat listrik tersebut yang ternyata merupakan 1 Keluarga.

    Kami dari Koramil dan Polsek turut berduka cita atas kejadian yang menimpa keluarga ini dan kepada kerabat yang ditinggalkan diberikan ketabahan dalam menghadapinya. ucap Serda Wahyudi

    Menurut info sementara dari saksi, kejadian tersebut disebabkan oleh seekor ternak sapi menanrak tiang kabel listrik, dan tiang penyanggahnya jatuh ke air, kabel sambungan tidak terbungkus dan korban saat itu sedang mandi di kolam sehingga mengakibat kan ketiga korban korban tersengat listrik.(pen1004)

    kotabaru
    Maskuri

    Maskuri

    Artikel Sebelumnya

    Kunjungan Kerja Dandim 1004/Kotabaru Ke...

    Artikel Berikutnya

    Jaga Kebugaran Anggota Kodim 1004/Kotabaru...

    Berita terkait